
DPD Dorong Wacana Calon Presiden Independen
Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Sultan B. Najamudin DPD Dorong Wacana Calon menilai wacana dan kajian pengusulan bakal calon presiden (capres) melalui jalur independen atau non-partisan dalam sistem politik Indonesia. Penting untuk diwacanakan oleh pembentuk undang-undang dan para akademisi hukum tata negara. Hal itu disampaikannya menyusul putusan Mahkamah Konstitusi (MK) yang menghapus ketentuan ambang batas…